165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
Minggu, 20 April 2025 – 07:13 WIB

Ilustrasi: PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 165.466 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada libur panjang Wafat Yesus Kristus. Foto: Dok Jasa Marga
Dia juga menjelaskan jumlah kendaraan yang meninggalkan Jabotabek menuju arah Puncak melalui GT Ciawi Jalan Tol Jagorawi sebanyak 43.965 kendaraan, meningkat 15,94 persen dari lalu lintas normal.(antara/jpnn)
PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 165.466 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada libur panjang Wafat Yesus Kristus
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Mudik Idulfitri Berjalan Baik, Jasa Marga Ungkap Peran Kecerdasan Buatan
- 1,4 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek pada H+5 Lebaran
- H+5 Lebaran, Jasa Marga Catat 1,4 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek
- Contraflow Tol Jagorawi Arah Puncak Kembali Diberlakukan