17 Tewas Tertimbun Longsor
Selasa, 26 Maret 2013 – 07:03 WIB

17 Tewas Tertimbun Longsor
"Dikabarkan ada 17 orang yang tertimbun. Enam di antaranya sudah berhasil ditemukan," ucap Maman.
Menurut Maman, nyawa enam korban longsor tak terselamatkan. Jenazahnya lalu diserahkan kepada ahli waris agar segera dimakamkan. "Petugas masih menggali tanah secara manual pakai pacul dan sekop untuk mencari korban-korban lainnya," ucapnya.
Kepala PVMBG Surono berkesempatan meninjau langsung lokasi longsor. Ia menjelaskan daerah Mukapayung memang rawan pergeseran tanah."50 persen (zona) merah, 50 persen kuning. Artinya, sering terjadi (gerakan tanah). Warga yang berada di bawah tebing diimbau hati-hati. Apalagi saat kondisi hujan," singkat Surono. (dep/mld)
BANDUNG- Longsor kembali menerjang wilayah Bandung Barat. Kali ini terjadi di Kampung Nagrog, Desa Mukapayung, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku