18 Pegawai KPK Tak Lolos TWK Menyatakan Kesediaan
Selasa, 20 Juli 2021 – 18:01 WIB
Ada juga 3 orang pegawai lainnya yang tidak dilantik pada 1 Juni 2021, lantaran meninggal dunia (satu orang), tidak memenuhi syarat administrasi (satu orang), dan mengundurkan diri (satu orang).
Untuk 51 pegawai sisanya yang tak lolos TWK tidak memungkinkan untuk dibina menjadi ASN berdasarkan penilaian asesor, termasuk Novel Baswedan.
Namun, mereka masih akan berada di KPK hingga November 2021 meski saat ini statusnya sudah nonaktif. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Untuk 51 pegawai KPK lainnya yang tak lolos TWK tidak memungkinkan untuk dibina berdasarkan penilaian asesor, termasuk Novel Baswedan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
- Putusan MK jadi Kekuatan Bawaslu Awasi ASN, TNI, Polri, hingga Kades yang Tak Netral
- Pj Gubernur PBD Ingatkan ASN Agar Tidak Bermental Seperti Bos yang Minta Dilayani
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- 5 Berita Terpopuler: Honorer 32 Tahun Gagal Tes PPPK, Semoga RUU ASN Menjadi Penyelamat