18 Pengurus Provinsi Layangkan Mosi Tak Percaya Pada Ketum Organisasi ini
Rabu, 14 Juni 2023 – 21:03 WIB
"Kami punya banyak bukti. Fakta-fakta yang lebih terperinci dan terurai dapat dilihat pada lampiran," ucapnya.
Dalam mosi tidak percaya, ke-18 pengurus provinsi ini mengatakan akan terus mengupayakan agar ketua umum mundur melalui jalur-jalur yang diatur organisasi, jika mosi tidak percaya tak dipenuhi.
“Setelah mosi tidak percaya disampaikan, kami siap menjalankan mekanisme organisasi."
"Kami ingin menyelamatkan muruah organisasi. Ada forum lain, rapat pimpinan nasional yang sesuai dengan perjenjangannya,” demikian petikan mosi tidak percaya 18 pengurus PGRI provinsi. (gir/jpnn)
Sebanyak 18 pengurus provinsi melayangkan mosi tidak percaya terhadap kepemimpinan ketua umum organisasi ini.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- 2 Anggota Dewan Terpilih Mundur Demi Maju Pilkada 2024
- Nama Agus Gumiwang Menguat Jadi Plt Ketum Golkar setelah Airlangga Mundur
- Hamil Tua
- Doli Kurnia Ikut Mendampingi Airlangga, Dia Kaget
- Anggota Dewan Pakar Partai Golkar Singgung Kemungkinan Airlangga Ditekan untuk Mundur
- Setelah Airlangga, Jusuf Hamka juga Mundur dari Golkar, Ada Alasan Besar