19 Cabor Dipersiapkan Untuk ASG
Jumat, 08 Maret 2013 – 10:04 WIB
JAKARTA - Even olahraga yang bakal diikuti Indonesia sepanjang 2013 memang sangat banyak. Tak hanya di level senior, tetapi juga junior. Salah satunya ialah persiapan menuju Asean School Games (ASG) yang akan digelar di Vietnam Juli mendatang. Meghadapi ASG, Program Indonesia Emas (Prima) sudah mempersiapkan 19 cabor untuk diterjunkan di Vietnam. Dari 19 cabor itu, lima di antaranya berada di bawah naungan Prima Pratama.
Namun, Prima tetap akan mengadakan seleksi ketat untuk para atlet meski tak berada di bawah naungan Prima Pratama. Menurut rencana, seleksi ketat bakal dilaksanakan di Jakarta.
Baca Juga:
“Seleksi itu akan kami laksanakan dua bulan sebelum bertolak menuju Vietnam,” terang Kasatlak Prima Surya Dharma di Jakarta Jumat (8/3).
Nah, Prima juga akan memberikan fasilitas untuk para atlet pelajar itu layaknya senior. Mereka juga bakal diperbolehkan untuk melakukan try out ke luar negeri. Harapannya, para atlet tersebut bisa mendongkrak kemampuan bertandingnya.
JAKARTA - Even olahraga yang bakal diikuti Indonesia sepanjang 2013 memang sangat banyak. Tak hanya di level senior, tetapi juga junior. Salah satunya
BERITA TERKAIT
- Persib Bandung Kehilangan 2 Legiun Asing Melawan PSBS Biak, Bojan Hodak Siapkan Siasat
- Live Streaming Barito Putera Vs Persija dan Klasemen Liga 1
- Thailand Gagal Juara Piala AFF 2024, Masatada Ishii Bernasib Sama dengan Shin Tae Yong?
- Veddriq Leonardo Masuk Nominasi Atlet Terbaik Dunia, Ayo Beri Dukungan
- Bursa Transfer Liga 1: Sang Fenomenal Pulang ke Borneo FC
- Real Madrid vs Barcelona di Final Piala Super, Ancelotti: El Clasico Sangat Sulit Diprediksi