19 Tahun Gagap Bicara Sekarang Jadi Pembicara

Dengan semua yang dialaminya membuat Meuthia yang dulunya bahan cemooh teman-teman sekolah nya menjadi Meuthia yang berbeda dengan hasil karya yang sangat membantu orang untuk memotifasi diri agar lebih baik lagi.
Potensi pikiran bawah sadar itu saat luar biasa sekitar 88 persen itu merupakan pikiran bawah sadar, hanya 12 persen fikiran sadar kita. Kita bisa mewujudkan keinginan atau yang ada dalam imajinasi kita dengan menanamkan hal itu didalam fikiran bawah sadar, dan itu akan terwujud.
"Memanfaatkan pikiran bawah sadar yang telah tertanam," paparnya.
Hati emas itulah yang harus dimiliki oleh orang-orang yang hendak sukses, karena hati emas merupakan kunci yang utama, hati emas disini merupakan hubungan dengan orang tua yang baik, akan menghantar kita kesuksesan yang lebih besar.
"Perbaiki hubungan dengan orang tua, karena itu sangat berpengaruh dalam menjamin kesuksesan kita," paparnya.
Dengan hadirnya buku Aku Edisi Baru dapat memotivasi orang-orang untuk bisa mengejar impian dan imajinasi mereka. ***
MENGENAL Meuthia Z Rizki, 19 tahun gagap bicara sekarang jadi pembicara, yang dulunya depresi sekarang jadi inspirasi. Laporan LENNI JULIA - Batam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu