2 Anggota Polres Jember Diperiksa Propam, Kasusnya Sungguh Memalukan
Sabtu, 03 Desember 2022 – 00:24 WIB

Bidang Propam Polda Jatim memeriksa dua oknum anggota Polres Jember atas dugaan keterlibatan kasus narkoba. Foto:Rizki Ganda Marito/JPNN.
"Yang jelas sudah kami proses dan ditindak tegas bagi anggota yang menggunakan narkoba. Kami tidak akan tebang pilih," ujarnya singkat.
Dia menjelaskan bahwa kasus peredaran narkoba menjadi atensi pihak kepolisian.
Apalagi, peredaran narkoba di wilayah Jember cukup tinggi karena dengan penduduk yang banyak, maka kota setempat bisa menjadi pasar yang menggiurkan bagi para pengedar narkoba.
Sebelumnya, Polres Jember menangkap lima tersangka jaringan pengedar narkoba antarkota dengan barang bukti totalnya mencapai 43,94 gram sabu-sabu dan pil ekstasi. (antara/jpnn)
Dua anggota Polres Jember menjalani pemeriksaan di Bidang Propam Polda Jawa Timur atas dugaan keterlibatan dalam kasus narkoba.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Eks Kapolres Ngada jadi Tersangka Asusila, Terancam Dipecat dari Polri
- LPSK Diminta Lindungi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Elvy Sukaesih Sebut Ramadan Tahun Ini Spesial, Ini Penyebabnya
- Diduga Cekik Bayinya Hingga Tewas, Brigadir AK Jalani Patsus
- Bikin Malu Polri, Provos di Tanjungpinang Terlibat Kasus Sabu-Sabu