2 Menit di Depan Marc Marquez Serasa 2 Tahun Buat Quartararo

"Saya menjalani kualifikasi yang spektakuler bagi saya. Kemudian, mengetahui bahwa pemimpin kejuaraan berada tepat di belakang saya merupakan tambahan kekuatan mental. Saya optimistis itu semua pertanda baik. Mari lihat kapan waktu berikutnya saya bisa mengulang hal itu," tutur Quartararo.
Quartararo masih punya kans memperbaiki hasil, mengingat pada race malam nanti masih start paling depan. (as/jpnn)
MotoGP Spanyol 2025
Jumat (25/4)
15.45-16.30 WIB: Free Practice 1 (Alex Marquez)
20.00-21.00 WIB: Practice (Alex Marquez)
Sabtu (26/4)
15.10-15.40 WIB: Free Practice 2 (Marc Marquez)
15.50-16.05 WIB: Qualifying 1 (Maverick Vinales, Marco Bezzecchi)
16.15-16.30 WIB: Qualifying 2 (Fabio Quartararo, Marc Marquez, Francesco Bagnaia)
20.00 WIB: Sprint 12 Laps (Marc Marquez, Alex Marquez, Francesco Bagnaia)
Minggu (27/4)
14.40-14.50 WIB: Warm Up
19.00 WIB: Race 25 Laps
Sempat tertinggal saat start dari Marc Marquez yang memulai dari posisi kedua, Quartararo lalu menyalip Marc di tikungan pertama.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Hasil MotoGP Spanyol Mengharukan, 5 Pembalap Jadi Korban
- Hasil MotoGP Spanyol 2025: Alex Marquez Pecah Telur, Marc Marquez Terlempar
- MotoGP Spanyol 2025: Sosok yang Berpotensi Mengusik Marc Marquez di Jerez
- Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Alex Marquez: Lebih Manis dari Biasanya
- Klasemen MotoGP 2025 & Komentar Marc Marquez soal Quartararo
- Menang di Sprint MotoGP Spanyol, Marc Marquez: Saya Punya Kekuatan Ekstra