2 Nelayan yang Hilang di Perairan Morotai Sudah Ditemukan, Begini Kondisinya
Minggu, 16 Juli 2023 – 06:54 WIB

Dua nelayan asal Desa Sangowo Kabupaten Pulau Morotai, yang sempat hilang saat melaut sejak Kamis (13/7/23) akhirnya ditemukan dalam kondisi selamat, Sabtu (15/7/2023). ANTARA/Abdul Fatah
Pihak keluarga kemudian menghubungi Basarnas untuk meminta bantuan pencarian.
Bahkan, pihaknya menerjunkan personelnya untuk melakukan pencaharian terhadap dua orang nelayan dinyatakan hilang saat melaut di perairan Pulau Morotai.
Kronologis kejadian, sebelum keduanya ditemukan selamat, pada tanggal 13 Juli 2023, pukul 04.00 WIT, kedua orang korban pergi memancing menggunakan longboat di perairan Desa Bido, Pulau Morotai dan saat melaut, kedua korban menggunakan longboat berwarna biru-kuning dengan panjang 4 meter menggunakan dua unit mesin tempel. (antara/jpnn)
Dua orang nelayan yang dinyatakan hilang pada Kamis lalu kini sudah ditemukan dalam kondisi selamat.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Operasi SAR Ditutup, 3 Korban Longboat Terbalik di Malut Dinyatakan Hilang
- Begini Kondisi Fiersa Besari Setelah Dievakuasi dari Puncak Cartensz
- 3 Hari Hilang, Nelayan Asal Buru Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- KM Sabuk Nusantara 110 Kandas di Perairan Pulau Laut, Penumpang Dievakuasi Basarnas
- Nelayan Hilang Setelah Terjatuh dari Perahu di Perairan Buton Selatan, Tim SAR Bergerak
- Sempat Hilang Kontak, 3 Nelayan Kota Tual Ditemukan Tim SAR Gabungan