2 Pejabat Kemendagri ke Daerah, Dorong Percepatan Realisasi Anggaran
Kamis, 11 Agustus 2022 – 21:06 WIB

Irjen Kemendagri Tomsi Tohir Balaw saat Rapat Koordinasi Percepatan Realisasi Anggaran di Kalimantan Barat, Rabu (10/8). Foto: Puspen Kemendagri
Tomsi menjelaskan bahwa realisasi anggaran berkaitan erat dengan pemulihan ekonomi.
Realisasi anggaran yang rendah, lanjutnya, akan menghambat pemulihan ekonomi. Hal ini tentunya bertolak belakang dengan upaya pemerintah yang tengah memacu pemulihan ekonomi pasca-pandemi Covid-19.
“Kalau penyerapannya rendah maka pemulihan ekonomi itu juga akan sangat berpengaruh,” ujar Tomsi. (esy/jpnn)
Irjen Kemendagri Tomsi Tohir Balaw dan Dirjen Keuda Kemendagri Agus Fatoni mendorong percepatan penyerapan anggaran.
Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Ini Penjelasan Wamendagri Ribka Soal Upaya Kemendagri Awasi Pengelolaan Keuangan Daerah
- Kemendagri Beber Alasan Penunjukan Balikpapan Jadi Tuan Rumah Peringatan Hari Otda 2025
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Gandeng Kemendagri, Asbanda Luncurkan SP2D Oline
- Pengurus DWP Unit Kerja Lingkup Kemendagri Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dikukuhkan