2 Pemain Paling Berbahagia atas Kemenangan Persija di Padang

2 Pemain Paling Berbahagia atas Kemenangan Persija di Padang
Dua pemin Persija Jakarta, Aditya Warman (kiri) dan Alwi Fadilah. Foto: persija

“Alhamdulillah. Yang terpenting bagi saya adalah tiga poin ini untuk Persija. Terima kasih kepada pelatih dan staf yang memeercayai saya untuk debut malam ini,” kata Aditya.

“Semoga di pertandingan selanjutnya bisa meraih tiga poin dan kami terus konsisten,” tutur pemain yang tengah bolak-balik bersama Timnas U-20 itu.

Hal senada diutarakan Alwi. Sama seperti Aditya, Alwi pun jebolan Persija EPA dan musim ini diberikan kesempatan masuk ke tim senior.

Namun, sejatinya level kompetisi senior telah dia jalani bersama Bekasi City di Liga 2 musim lalu dalam masa peminjaman.

“Terima kasih untuk pelatih, ofisial, dan rekan-rekan di sini,” ujarnya. (pid/jpnn)

Hasil dan Jadwal Pekan ke-13
2 Pemain Paling Berbahagia atas Kemenangan Persija di Padangligaindonesiabaru

Klasemen
2 Pemain Paling Berbahagia atas Kemenangan Persija di Padangflashscore

Cek hasil, jadwal, dan klasemen BRI Liga 1 setelah Persija meraih kemenangan penting di Padang.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News