2 Pesawat TNI AU Jatuh di Pasuruan, Ini Daftar Awaknya
Kamis, 16 November 2023 – 16:47 WIB

Tangkaan layar - Pesawat tempur super tucano milik TNI AU yang jatuh sekitar pukul 11.18 WIB di kawasan Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, Kamis (16/11/2023). ANTARA/Handout video amatir/ch
Kadispenau saat ini bertolak langsung ke Malang, Jawa Timur, untuk mendapatkan perkembangan informasi terkini soal kondisi pesawat dan para awak yang merupakan korban jatuh.
Baca Juga:
Sejauh ini, kondisi seluruh korban belum diketahui. Walaupun demikian, video amatir yang beredar menunjukkan warga menemukan salah satu korban atas nama Kolonel Adm Widiono.
Namun, TNI AU ataupun lembaga pencarian dan penyelamatan (SAR) setempat belum mengeluarkan keterangan resmi terkait itu. (antara/jpnn)
2 pesawat TNI AU jatuh di Pasuruan, Jawa Timur. Pesawat itu diterbangkan oleh total empat perwira menengah TNI AU.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Pantau Situasi di Jatim, Kemenko Polkam Ingin Pastikan Kelancaran Idulfitri 1446 Hijriah
- JICT Berangkatkan 600 Pemudik dari Jakarta Utara ke Jatim
- Uang Miliaran Rupiah Milik Warga Pasuruan yang Viral Ternyata...
- 15.086 Warga Binaan Muslim di Jatim Diusulkan Dapat Remisi Khusus Idulfitri
- Berkat Edukasi PSN & TNI AU, Siswa SMK Berhasil Luncurkan Roket Amatir
- Khofifah Terima Hadiah Ini di Hari Pertama Bertugas, Pengirimnya