20 Mapel di Seleksi PPPK Guru 2022 Minim Peminat, 64.177 Formasi tak Terserap
Jumat, 19 Mei 2023 – 15:30 WIB

Dirjen GTK Kemendikbudristek Nunuk Suryani. Foto Mesya/JPNN.com
Dirjen Nunuk juga mengungkapkan terdapat 20 mapel yang tidak terserap formasinya saat seleksi PPPK guru 2022 dengan total formasi 64.177.
Adapun ke-20 mapel tersebut adalah sebagai berikut:
1. Guru jelas, 15.382
2. Guru penjas olahraga kesehatan, 10.562
3. Guru TIK, 7.561
4. Guru Bimbingan Konseling, 6.167
5. Guru agama Islam, 4.052
6. Guru seni budaya, 3.981
20 Mapel di seleksi PPPK Guru 2022 minim peminat, 64.177 formasi tidak terserap. Simak selengkapnya.
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Sebegini Jumlah Honorer yang Bertarung di Tes PPPK Tahap 2, Ketat