20 Orang Penambang Emas Ilegal Tertimbun Tanah Longsor
Jumat, 16 September 2022 – 19:07 WIB

Ilustrasi mayat. Foto: JPNN.com
"Kami juga mendapat laporan dari warga tetangga, tepatnya di Desa Gerantung, jika ada tiga orang warga korban luka, yakni RI, AO dan YK. Sementara dikabarkan juga atas nama YN (19 tahun) warga Dusun Pakucing 1, Desa Gerantung meninggal dunia di lokasi,” ujarnya.
Dia menyatakan informasi sementara akibat kejadian itu sekitar 20 orang menjadi korban, di antaranya adalah pekerja yang sedang mendulang di kawasan pertambangan emas itu. (antara/jpnn)
Para korban penambang emas masih dalam pencarian petugas gabungan. Longsor tiba-tiba menimbun tubuh mereka.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Innalillahi, Satu Orang Tewas di Dalam Mobil Avanza yang Tertimbun Tanah Longsor
- Longsor Penghubung Musi Rawas-Muba, Herman Heru Tancap Gas Cek Lokasi
- Banjir-Longsor di Madiun Mengakibatkan Satu Orang Hilang
- Jalan Lintas Musi Rawas-Musi Banyuasin Longsor, Kendaraan Besar Dialihkan ke Simpang Semambang
- Siaga Banjir dan Longsor, BPBD Sumsel Siapkan 100 Personel
- Innalillahi, 7 Penambang Emas Ilegal Tewas Tertimbun Longsor