200 Bus Disiapkan untuk Arus Mudik
Rabu, 17 Juli 2013 – 01:04 WIB

200 Bus Disiapkan untuk Arus Mudik
Ia menambahkan bahwa penambahan armada dan pendirian posko tersebut mulai digelar H-7 menjelang Hari Raya Idul Fitri. "Kalau melihat pengalaman tahun lalu, biasanya lonjakan penumpang akan terjadi H-3," ucapnya. Ia mengatakan di tahun lalu, lonjakan penumpang di terminal mencapai 12.000 orang penumpang.
Baca Juga:
Selain itu, demi keamanan dan ketertiban pemudik, Hendi menyarankan agar para penumpang hendaknya membeli tiket di loket yang telah disediakan di terminal. "Kalau mau bertanya, atau meminta informasi, silakan tanyakan ke petugas terminal yang berseragam. Jangan ke sembarang orang, karena siapa saja bisa menjadi korban," pintanya.
Para petugas terminal tersebut, dikatakan Hendi, akan disebar di tiga pos yang berada di tiap sudut terminal. Untuk keamanan dan ketertiban penumpang, sambung Hendi, pihaknya juga tengah menyiapkan imbauan dalam bentuk spanduk. (jml)
CIREBON- Terminal Bus Harjamukti siap menyambut arus mudik Lebaran tahun ini. Kepala UPTD Terminal Harjamukti, Hendi Sutendi SE mengatakan, pihaknya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki