200 Prajurit TNI Terima Penghargaan Medali PBB
Setelah upacara penganugerahan Medali PBB, kegiatan diisi dengan berbagai pertunjukan yang diperankan oleh para Prajurit TNI Konga XXXVII-D/Minusca diantaranya, Tari Topeng dari Cirebon dan Tari Remo dari Jawa Timur. Penampilan seni budaya daerah di Indonesia tersebut dilaksanakan dalam rangka memperkenalkan budaya Indonesia kepada tamu undangan dari Satgas negara lain dan pejabat setempat.
Turut hadir pada acara tersebut diantaranya, Force Commander Minusca Lieutenant General Balla Keyta, Director Mission Support Mr. Milan Trojanovic, EUTM Mission Force Commander Brigadier General Maio, Police Commisioner, Chief Military Personnel Officer dan para Chief Section serta Komandan Kontingen dari negara lainnya.(fri/jpnn)
Prajurit TNI yang tergabung dalam Satgas Kizi TNI Kontingen Garuda XXXVII-D/Minusca pada misi perdamaian di Afrika Tengah, menerima penghargaan medali PBB.
Redaktur & Reporter : Friederich
- Memperkuat Kemampuan Tempur, Kopaska Latihan Peperangan Laut Khusus
- TNI Tegaskan tak Ada Ampun Bagi Prajurit Terlibat Judi Online
- Pomdam Bukit Barisan Periksa 45 Prajurit Buntut Bentrok dengan Warga Deli Serdang
- Prajurit TNI Diduga Serang Warga di Siburu-Biru, Kang TB Singgung Hukuman ke Komandan
- Prajurit Divif 1 Kostrad Selamatkan Bayi Laki-Laki, Warga Berikan Apresiasi
- Mayjen TNI Putranto: Prajurit Bermain Politik Akan Saya Pecat