200 Ton Ikan Mati Mendadak di Danau Maninjau, Ini Penyebabnya
Senin, 13 Desember 2021 – 01:15 WIB
Dia mengimbau petani untuk segera memanen ikan dan memindahkan ke kolam air tenang, agar tidak mati karena curah hujan masih tinggi dan berisiko untuk kematian ikan.
Sebelumnya, Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Agam mengimbau agar petani untuk menunda menebar bibit ikan dari September sampai Januari.
Pada bulan itu, kata Asrul, curah hujan disertai angin kencang berpotensi melanda daerah itu, sehingga oksigen akan berkurang dan ikan akan mati.
“Kami telah memasang papan imbauan di sekitar Danau Maninjau," katanya. (antara/jpnn)
200 ton ikan di keramba jaring apung Danau Maninjau, Kecamatan Tanjungraya, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, mati mendadak. Ini penyebabnya.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Pj Gubernur Sumut Dukung Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan Hingga ke Desa
- Gairah Pasangan Makin Panas dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- Waspada, Ini 3 Makanan yang Sebaiknya Jangan Dikonsumsi Bersama Susu
- Festival Bekarang Lopak Sepang 2024, Tradisi Memanen Ikan di Lubuk Larangan
- 5 Makanan yang Ampuh Bikin Kolesterol Tinggi Tidak Berkutik
- 4 Ikan yang Ramah untuk Penderita Kolesterol Tinggi