2010, Pertamina Dongkrak Produksi Minyak
Senin, 24 Agustus 2009 – 13:19 WIB

2010, Pertamina Dongkrak Produksi Minyak
“Ladang minyak kita sudah berumur ratusan tahun sehingga mempengaruhi produksi minyak. Karena itu, langkah yang diupayakan sekarang bagaimana memperlambat penurunan produksi minyak ini,” ujar Priyono.
Dirut PT Pertamina Karen Agustiawan dalam kesempatan itu malah optimis produksi minyak akan menjadi 180 ribu barel per hari. “Meski kita ditargetkan BPMigas produksinya 128 ribu barel per hari, namun Pertamina menargetkan 180 ribu barel,” ucapnya. (esy/JPNN)
JAKARTA- Indonesia tidak perlu mencemaskan stok minyak bumi pada tahun 2010. Ini lantaran produksi minyak diperkirakan akan mengalami peningkatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi