2012, Bangun Bandara di Majalengka
Pengganti Bandara Husein Sastranegara Bandung
Senin, 05 September 2011 – 08:29 WIB
Baca Juga:
Dalam jangka pendek, itu bisa dijadikan solusi. Tapi dalam jangka panjang, bandara harus dipindahkan dari tempat sekarang yang terletak di dalam kota. Menurut Hatta, kawasan seluas 500 hektare di daerah Kertajati, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, telah dibebaskan untuk dijadikan bandara baru yang mampu menampung penerbangan domestik dan internasional.
Bahkan, Bandara di Jawa Barat ini diharapkan menjadi pengganti bandar udara internasional Soekarno-Hatta, Banten. ”Lahan yang sudah dibebaskan seluas 500 hektare dan akan ditambah lagi 300 hektare tahun ini. Sudah ada investor dari India yang berminat membangun bandara ini, mulai dari fasilitas fisik sampai operasional. Pembangunan bisa dimulai 2012,” kata Hatta.
Problem lainnya adalah kemacetan di Bandung yang semakin parah setiap akhir pekan. Untuk mengatasi hal itu, menurut Hatta, pemerintah sudah berkomitmen untuk membangun jalur kereta api, jalan-jalan tol, menambah dan memperlebar jalanan di Bandung. (dri)
BANDUNG – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Hatta Rajasa kagum melihat potensi Bandung sebagai kota wisata belanja yang diminati wisatawan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Tali Qrope dan Selang Spring Hose Jadi Sorotan di INAMARINE 2024
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Menko Airlangga Dorong Kerja Sama dengan Arizona State University, Ini Tujuannya