2013, Gas Rumah Tangga Bisa Dinikmati
Jumat, 14 Desember 2012 – 13:54 WIB

2013, Gas Rumah Tangga Bisa Dinikmati
Sementara untuk harga, Azwar mengatakan hal tersebut juga belum ditentukan. Yang pasti, dirinya menegaskan, harga gas RT ini berada di bawah harga gas tabung. “Harganya lebih murah dibandingkan harga gas tabung 12 kg, kemungkinan di kisaran Rp 50 ribu-Rp 60 ribu,” katanya.
Baca Juga:
Dirinya juga menjelaskan, penggunaan gas rumah tangga ini telah diperhitungkan aman bagi keselamatan rumah tangga. “Safety-nya terjamin. Tekanannya seperti ke kompor-kompor yang kita gunakan, sekitar 0,001 bar, jadi itu aman,” katanya.
Disampaikannya, program gas rumah tangga ini merupakan program yang didanai melalui dana APBN, yakni Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tahun anggaran 2012 dengan dana sebesar Rp 50 miliar. (wsn)
JAMBI- Gas Rumah Tangga (RT) diperkirakan dapat dinikmati pada 2013 mendatang. Gambaran ini disampaikan oleh Kepala Dinas ESDM Provinsi Jambi, Azwar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang