21 Cabor Ditarget Medali
Sabtu, 23 Maret 2013 – 16:13 WIB

21 Cabor Ditarget Medali
“Sesuai dengan rapat dewan Prima, Prima serta wakil Menpora, akhirnya memang tidak ada pencoretan,” tegas Surya Dharma.
Pria berkaca mata tersebut menambahkan, semua cabor jangan merasa cemburu atas fasilitas yang diberikan Prima tersebut. Sebab, perbedaan perlakuan itu memang disesuaikan dengan prestasi yang selama ini sudah diberikan pada Merah Putih.
Selain itu, Prima juga menyesuaikan dengan dana yang diberikan pemerintah.
“Intinya dana yang ada harus dioptimalkan semaksimal mungkin,” tegas Surya Dharma. (jos/mas/jpnn)
JAKARTA - Program Indonesia Emas (Prima) menerapkan skala prioritas saat bertanding di SEA Games 2013 mendatang. Meski mengirimkan 39 cabor, namun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025