22 Bus Massa dari Banyumas Langsung Menuju Monas
"Secara umum tuntutannya masih sama, yaitu menuntut penegakkan hukum bagi pelaku penista agama, Ahok. Ini juga jadi pertunjukan kalau kekuatan muslim di Indonesia memang besar," pungkasnya.
Koordinator lain, Fuad Sirojuddin Yahya menegaskan massa pada aksi 212 ini jumlahnya dua kali lipat dibandingkan aksi sebelumnya.
Sedangkan untuk aksi di Banyumas, menurutnya tetap akan digelar yang dipusatkan di Alun-alun Purwokerto, melalui kegiatan long march dan doa bersama.
"Sekitar empat ribu massa akan berpartisipasi dalam aksi besok (hari ini, red) di Alun-alun. Kita akan mulai sekitar siang hari setelah solat Jumat," ujarnya.
Pihaknya juga menyiapkan beberapa tenda peneduh di tengah alun-alun. Hal itu untuk mengantisipasi cuaca buruk.(bay/sam/jpnn)
PURWOKERTO - Forum Umat Islam (FUI) Banyumas, Jateng, menggunakan 22 bus untuk memberangkatkan massa yang akan ikut aksi 2 Desember di kawasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pelajar SMK di Lahat Hanyut, Tim SAR Bergerak Melakukan Pencarian
- 3 Orang Tewas dalam Kebakaran di Palembang
- Dijaga Ketat Ratusan Polisi, Pilkada Rohil Berjalan Aman dan Kondusif
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II, Pemkot Bengkulu Buka 2.394 Formasi
- Pemkab Kotim Tetap Menganggarkan Gaji Honorer di 2025, Ini Alasannya
- Seorang Anggota KPPS di Muara Enim Meninggal Dunia