22.371 Calon Mahasiswa Tersingkir Masuk Unmul
“Masih ada kesempatan sekali lagi,” terangnya. Namun demikian, tidak semua program studi membuka kelas jalur mandiri. “Mereka yang tes mandiri harus mendaftar dan tes langsung ke Unmul,” paparnya.
Dari 24.519 pelamar SBMPTN di Unmul, terang Ikhwan, hanya 9.708 peserta yang mengikuti tes di Unmul. Sisanya dari luar Kaltim. Ikhwan mengatakan, pendaftaran jalur mandiri dibuka 17-30 Juli. Sementara kelas yang dibuka hanya 12 fakultas dari 14 fakultas di Unmul.
Untuk diketahui, di seluruh Nusantara, 664 ribu orang mengikuti SBMPTN 2014. Mereka berharap cemas menunggu pengumuman kelulusan. Panitia SBMPTN memastikan, pengumuman kelulusan sudah bisa dilihat hari ini (16/7) melalui website www.sbmptn.or.id pukul 17.00 WIB. Selain online, pengumuman tertera di beberapa media cetak.
Sekretaris Pokja Panitia SBMPTN Bambang Hermanto mengatakan, pendaftar untuk kategori sains teknologi (saintek) mencapai 240.278 orang. Kemudian untuk kategori sosial humaniora (soshum) 258.035 orang. Sedangkan pelamar kelompok campuran (saintek dan soshum) berjumlah 166.196 orang.(*/fer/fel/zal/k8)
SAMARINDA - Hari ini (16/7), hasil Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) seluruh PTN Indonesia diumumkan. Di Universitas Mulawarman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Santri Disabilitas di Bandung Terima Beasiswa Pendidikan Khusus
- Kuliah Tamu di BINUS University, Dosen FISIP UPNVJ Bicara soal Netnografi
- Siap-siap! Sumbangsih Cup 2025 Segera Digelar, Dijamin Seru dan Meriah
- Unika Atma Jaya Resmikan School of Bioscience, Technology, and Innovation
- Sandang Gelar LL.M dari Kampus Top, Fidela Gracia: Terima Kasih President University
- Memutus Rantai Kemiskinan Lewat Pendidikan, BSI Maslahat Gandeng Ganesha Operation