23 Asosiasi Mendukung Arsjad Rasjid Pimpin Kadin Indonesia
Selasa, 29 Juni 2021 – 22:55 WIB

Calon ketua umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia periode 2021-2026 Arsjad Rasjid. Foto: Dok. Kadin
4. Yukki Nugrahawan Hanafi dari Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia
5. Adrianto Djokosoetono dari Organisasi Pengusaha Nasional Angkutan Bermotor di Jalan Raya
11. Kelompok XI (asosiasi penyedia jasa lainnya) diwakili:
1. Nofel Saleh Hilabi dari Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia
2. Agoes Hermawan dari Asosiasi Badan Usaha Jasa Pengamanan Indonesia
3. Ricard Efendi Siregar dari Asosiasi Perusahaan Pengendalian Hama Indonesia
12. Kelompok XII (himpunan dan dewan bisnis), diwakili:
1. Bayu Priawan Djokosoetono dari Perkumpulan Jaringan Pengusaha Nasional
Dukungan kepada Arsjad Rasjid untuk memimpin Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia deras menguat.
BERITA TERKAIT
- Arsjad Rasjid Lanjutkan Kiprah Global Seusai Pimpin Kadin
- Kadin DKI Jakarta Fasilitasi 1.000 Sertifikat Halal Gratis untuk UMK
- HIPKI dan APKI Sepakat Sukseskan Hilirisasi Kelapa Indonesia
- Pemilihan Ketum IKA PMII Diharapkan jadi Momentum Mempererat Persaudaraan
- Arsjad Rasjid Mentransformasi Ekonomi Indonesia Lewat Kadin
- Munas VII IKA PMII, Kandidat Ketum Mulai Muncul