23 Pendaki Meninggal Akibat Erupsi Gunung Marapi, Ini Identitasnya
Kamis, 07 Desember 2023 – 09:00 WIB
![23 Pendaki Meninggal Akibat Erupsi Gunung Marapi, Ini Identitasnya](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2023/12/04/tim-sar-mengevakuasi-korban-erupsi-gunung-marapi-yang-mengal-wrmo.jpg)
Tim SAR mengevakuasi korban erupsi Gunung Marapi yang mengalami luka bakar di jalur pendakian proklamator, Nagari Batu Palano, Agam, Sumatera Barat, Senin (4/12/2023) dini hari. Hingga pukul 04.30 WIB, Tim SAR Gabungan sudah mengevakuasi tujuh orang pendaki yang menjadi korban erupsi Gunung Marapi yang meletus pada Minggu (3/12/20230), sisanya 28 orang lagi akan dievakuasi secara estafet. ANTARA FOTO/Iggoy el Fitra/rwa.
5. Nurva Afitri/27th/P
6. M. Wilki Syaputra/20th
7. Divo Suhandra/26th
8. Afranda Junaidi/26th
9. Wahlul Alde Putra/19th
10. Riski Rahmat Hidayat/20th
11. Reyhani Zahra Fadli/18th
12. Filhan Alfiqh Faizin/18th
BPBD Agam merilis identitas 23 pendaki yang meninggal dunia akibat erupsi Gunung Marapi di Sumbar. Operasi SAR gabungan juga akan ditutup.
BERITA TERKAIT
- Renville Antonio Meninggal Dunia, Ibas: Demokrat Berduka, Mohon Doanya
- Banjir di Makassar, 2.164 Warga Mengungsi
- Heboh Penemuan Potongan Kepala Orang di Jombang, Ini Kata Polisi
- Remaja Terseret Arus Banjir di Lombok Tengah Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Bocah Hilang Terseret Arus di Lombok Timur Ditemukan Meninggal Dunia
- Anak yang Tenggelam di Konawe Ditemukan Sudah Meninggal Dunia