252 Prajurit Satgas Konga XXXIX-A RDB Tiba di Kongo
Kamis, 22 November 2018 – 14:57 WIB
Satgas TNI Konga XXXIX-A/RDB MONUSCO dengan kekuatan 850 personel terdiri dari 644 personel TNI AD, 135 personel TNI AL dan 71 personel TNI AU yang akan bertugas selama kurang lebih satu tahun merupakan Satgas pasukan reaksi cepat dan siap melaksanakan tugas dalam rangka misi pemeliharaan perdamaian PBB.(fri/jpnn)
Sebanyak 252 prajurit TNI yang tergabung dalam Satgas TNI Konga XXXIX-A/RDB MONUSCO tiba di Bandara Internasional Bujumbura Burundi, Republik Demokratik Kongo.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Bertemu Sekjen PBB, Prabowo Tegaskan RI Dukung Penguatan Pasukan Perdamaian di Palestina
- Memperkuat Kemampuan Tempur, Kopaska Latihan Peperangan Laut Khusus
- TNI Tegaskan tak Ada Ampun Bagi Prajurit Terlibat Judi Online
- Pomdam Bukit Barisan Periksa 45 Prajurit Buntut Bentrok dengan Warga Deli Serdang
- Prajurit TNI Diduga Serang Warga di Siburu-Biru, Kang TB Singgung Hukuman ke Komandan
- Prajurit Divif 1 Kostrad Selamatkan Bayi Laki-Laki, Warga Berikan Apresiasi