259 CPNS Kabupaten PPU Menjalani Tes Kesehatan
Jumat, 14 Januari 2022 – 15:51 WIB

Kepala BKPSDM Kabupaten Penajam Paser Utara, Khairuddin (ANTARA/Novi Abdi-Bagus Purwa)
Menurutnya, tes kesehatan peserta CPNS baru dilakukan, dikhawatirkan apabila tes kesehatan dilakukan di awal peserta tidak lulus ujian seleksi CASN.
Tes kesehatan jasmani dan rohani sebagai salah satu syarat kelengkapan berkas tersebut, biayanya ditanggung masing-masing peserta CPNS.
Formasi CPNS atau CASN Kabupaten PPU terdiri atas tenaga pendidik atau guru 416 orang, tenaga kesehatan 148 orang dan tenaga teknis 142 orang. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
259 CPNS 2021 di Kabupaten PPU yang lulus seleksi, menjalani tes kesehatan jasmani dan rohani.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- 297 PPPK Tapin Dilantik, Bupati Yamani Beri Pesan Begini
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline
- Tukin Dosen ASN di 49 PTN Satker Dirapel 7 Bulan, Cair Juli, Ini Daftarnya