271 OSIS Se Kota Bandung Deklarasi Anti Tawuran
Sabtu, 06 Oktober 2012 – 13:05 WIB

271 OSIS Se Kota Bandung Deklarasi Anti Tawuran
Bahkan beberapa waktu lalu pernah muncul masalah geng motor pun mulai marak dan memicu perkelahian antar siswa juga. "Kita pun sama-sama menanganinya dan akhirnya dapat diselesaikan," ujarnya.
Bahkan Kementerian Pendidikan Nasional (Kemendiknas) menilai Kota Bandung sebagai daerah yang aman dan tidak terpengaruh pada aksi tawuran di Jakarta. Bahkan mereka menjadikan Bandung sebagai percontohan kota anti tawuran. (mur)
BANDUNG-Sebanyak 271 Ketua OSIS perwakilan siswa-siswi SMA/SMK Negeri dan swasta di se Kota Bandung berikrar anti tawuran di SMA St Aloysius, Jumat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025