276 Daerah Belum Salurkan BOS, Diancam Pidana
Rabu, 28 Desember 2011 – 19:46 WIB

276 Daerah Belum Salurkan BOS, Diancam Pidana
Agung memperingatkan kepada Pemda kabupaten/kota agar dana BOS disalurkan tepat waktunya. "Ini menjadi perhatian betul buat kita. Kita minta Pemda-pemda agar moralnya terpanggil," ujarnya.
Baca Juga:
Dikatakanya, ada macam-macam alasan Pemda menolak menyalurkan dana BOS. Alasan terbanyak yakni dana yang tercampur dengan dana APBD. Karena itu, kedepanya lanjut Agung, sistem penyaluran dana BOS akan dipercepat, dari pusat ke pemerintah provinsi dan langsung disalurkan ke sekolah. "Kalau tahun 2011, sistemnya dari Kementerian Keuangan ke kabupaten lalu ke sekolah," pungkasnya. (kyd/jpnn)
Daftar Kabupaten/kota yang belum menyalurkan Dana Bos Triwulan IV :
DKI Jakarta : semua kabupaten sudah menyalurkan.
Bali : 1 kabupaten belum menyalurkan.
Lampung : 3 kabupaten
Jawa Tengah : 9 kabupaten
JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat (Menkokesra) Agung Laksono mengancam akan memberi sanksi kepada Pemerintah Daerah yang
BERITA TERKAIT
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan