3 Alasan Kuat Pasangan Nekat Berselingkuh

jpnn.com, JAKARTA - MENGAPA banyak orang nekat selingkuh, dan bagaimana ada pasangan yang selamat dari perselingkuhan dan menjadi lebih kuat di sisi lain?
Berikut ini beberapa penyebab pasangan nekat selingkuh, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Eksplorasi diri
Berdasarkan sejumlah kasus yang ditanganinya, Esther Perel menjelaskan perselingkuhan merupakan bentuk penemuan diri dan pencarian identitas baru.
Orang yang berselingkuh biasanya berusaha eksplorasi bagian-bagian diri yang tidak pernah dia alami, merasa muda kembali dan merasa tidak terbebani.
2. Pelanggaran yang menggoda
Meskipun terlarang, selingkuh menjadi sebuah godaan yang kuat bagi beberapa pihak.
Dari sisi psikologi, sesuatu yang dilarang biasanya akan terasa lebih menarik dan nikmat untuk dilakukan.
Ada beberapa alasan kenapa pasangan nekat berselingkuh seperti misalnya pelanggaran yang menggoda.
- Paula Verhoeven Buka Bukti yang Dibawa Baim Wong di Sidang Cerai
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini
- Komisi Yudisial Bakal Proses Aduan Paula Verhoeven
- Begini Kronologi Hubungan Revelino dengan Lisa Mariana, Oh Ternyata
- Paula Verhoeven: Tidak Ada Perselingkuhan Selama Saya Menjalani Pernikahan