3 Alasan Villarreal Bisa Usir Liverpool dari Liga Champions, Nomor 2 Bikin Ketar-ketir
jpnn.com, LIVERPOOL - Banyak pencinta sepak bola menyebut Liverpool sedikit beruntung karena mendapat lawan paling ringan di semifinal Liga Champions.
Ketika Real Madrid dan Manchester City harus saling sikut, The Reds akan menantang tim papan tengah La Liga, Villarreal.
Duel Liverpool vs Villarreal bisa disebut pertemuan antara tim unggulan melawan tim underdog.
Kendati demikian, perjalanan Villarreal untuk melangkah ke semifinal Liga Champions didapat dengan perjuangan luar biasa.
Pasukan Unai Emery menyingkirkan raksasa Eropa yang di atas kertas lebih diunggulkan. The Yellow Submarine menumbangkan Juventus di 16 besar dengan agregat 4-1.
Kejutan kemudian berlanjut ketika mereka mengandaskan Bayern Munchen di perempat final lewat agregat 2-1.
Karena itu, Liverpool jelas tidak boleh memandang sebelah mata Gerard Moreno dan kawan-kawan. The Reds bukan tidak mungkin mengalami nasib serupa dengan Juve atau Munchen jika mereka lengah.
Berikut kami paparkan beberapa alasan yang membuat Villarreal bisa membuat kejutan di Anfield. Simak ulasannya berikut ini.
Ini 3 alasan Villarreal bisa usir Liverpool dari Liga Champions, nomor 2 bikin ketar-ketir.
- 10 Pemain Liverpool Menahan Fulham di Anfield
- Liga Champions: Dihajar Juventus, Manchester City Gagal Kembali ke Jalur Kemenangan
- Barcelona Menyusul Liverpool, Cek Klasemen Liga Champions
- Catatan Merah Manchester City Seusai Tumbang di Hadapan Juventus
- Juventus vs Manchester City: Guardiola tak Menjamin Kovacic & Foden Bisa Main
- Atalanta vs Real Madrid: 3 Poin El Real Memakan Korban