3 Aplikasi Apple Kini Hadir di Windows
Jumat, 09 Februari 2024 – 16:21 WIB
Microsoft juga sebelumnya meluncurkan integrasi foto iCloud di Windows, memungkinkan kemampuan untuk menautkan perpustakaan Foto iCloud langsung ke aplikasi Foto bawaan pada Windows 11.
Baca Juga:
Aplikasi Windows baru Apple hanya tersedia di PC berbasis x86 tradisional yang menjalankan Windows 10 atau Windows 11.
Belum ada tanda-tanda versi ARM64 untuk perangkat Windows bertenaga Qualcomm. (antara/jpnn)
Setelah resmi bekerja sama dengan Microsoft, Apple meluncurkan aplikasi Apple TV, Apple Music, dan Apple Devices di Windows.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Ada Faktor Cuan, yang Bikin Alot Negosiasi Pemerintah dengan Apple
- Menjelang Tutup Tahun, Digiplus Buka Gerai Baru di Tangerang, Ada Penawaran Menarik
- Apple Menghentikan Penjualan Seri iPhone SE 3 dan iPhone 14
- Pemerintah Desak Apple Berinvestasi ke Indonesia pada 2025
- Menteri Investasi Bocorkan soal Bentuk Apple Investasi di Indonesia
- Pemerintah Sebut Apple Harus Tunduk Pada Aturan di Indonesia