3 Bahaya Konsumsi Buah Alpukat Secara Berlebihan
jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda lebih suka mengoleskannya di atas roti panggang, mencampurnya ke salad atau menumbuknya menjadi guacamole, tidak bisa disangkal alpukat telah menjadi kegemaran kuliner yang bonafide dalam beberapa tahun terakhir.
Jadi, apa yang sebenarnya terjadi jika Anda terlalu banyak makan buah alpukat?
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Meningkatkan berat badan
Meskipun buah alpukat masuk dalam kategori buah-buahan, alpukat sebenarnya padat kandungan lemak dan kalori.
Kabar baiknya adalah, lemak dalam alpukat tergolong lemak tidak jenuh yang sehat untuk tubuh.
Namun, lemak sehat tetap bisa menyebabkan berat badan Anda naik apabila dikonsumsi secara berlebihan.
2. Menurunkan produksi ASI pada ibu hamil dan menyusui
Ada beberapa efek samping konsumsi buah alpukat secara berlebihan seperti iritasi saluran pencernaan.
- 7 Khasiat Susu Almond, Cocok Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 7 Manfaat Rutin Minum Jus Lidah Buaya Campur Lemon, Wanita Pasti Suka
- Waduh, Ini 3 Bahaya Makan Kurma Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 7 Khasiat Rutin Minum Kopi Tanpa Gula, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 5 Manfaat Terong, Wanita Wajib Mengonsumsinya
- 5 Manfaat Rutin Minum Jus Apel yang Bikin Kaget