3 Bahaya Melumasi Organ Intim dengan Ludah Saat Bermain Cinta
Rabu, 18 Agustus 2021 – 07:58 WIB

Ilustrasi pasangan. Foto : Ricardo/JPNN.com
2. Memengaruhi jumlah produksi cairan pria
Ini khusus bagi pria yang memang jumlah kandungan cairannya sedikit.
Keberadaan air liur pada organ intim membuat sel-sel jantan tersebut sulit mencapai lendir serviks. Akibatnya sulit terjadi pembuahan.
Disarankan untuk melakukan pemanasan saja agar organ intim terlumasi baik dengan cairan alaminya.
3. Risiko tertular penyakit
Hal lain yang membuat melumasi organ intim dengan air liur adalah hal yang tidak boleh dilakukan adalah kekhawatiran tertular penyakit menular.
Penyakit-penyakit tersebut adalah herpes gonorrhea, chlamydia, HPV, syphilis, dan trichomoniasis.
Jika memang kesulitan dalam hal membasahi organ intim, pasangan bisa memanfaatkan pelumas khusus yang didedikasikan untuk itu.
Ada beberapa alasan kenapa Anda sebaiknya tidak melumasi organ intim dengan ludah saat bermain cinta.
BERITA TERKAIT
- Anak Muda di Indonesia Bayar Jasa Buat Tes Kesetiaan Pasangannya
- Ini Cara yang Tepat Menjaga Stamina Pria Menurut Dokter, Silakan Disimak!
- Ini Motif Pria di Sukabumi Siram Air Keras kepada Istri, Sontoloyo
- Detik-Detik Pria di Sumut Menikam 3 Bocah, 2 Tewas
- IDI Barito Utara Berikan Informasi Pengobatan Impotensi yang Tepat
- Industri Kosmetik Tumbuh Menjanjikan, Wamenperin: Didominasi Personal Care