3 Berita Artis Terheboh: Bebizie Jadi Korban PHP, Annisa Pohan Sempat Khawatir

jpnn.com, JAKARTA - Penyanyi dangdut Bebizie ternyata pernah dijanjikan menikah oleh Kompol Fahrul Sudiana, polisi yang dicopot dari jabatannya sebagai Kapolsek Kembangan. Pengakuan Bebizie ini menjadi salah satu berita terheboh Entertainment JPNN.com sepanjang Sabtu (4/4).
Kemudian ada artis Annisa Pohan yang sempat khawatir terjangkiti virus corona setelah tahu Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana positif terinfeksi COVID-19.
Selain itu, pengacara nyentrik Hotman Paris mengingatkan masyarakat bahwa harta kekayaan tidak ada gunanya apabila sebagai pemilik justru jatuh sakit.
Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkumannya berikut ini.
1. Bebizie Korban PHP
Penyanyi dangdut Bebizie blak-blakan mengaku menjadi korban pemberi harapan palsu (PHP) Kompol Fahrul Sudiana, polisi yang dicopot jabatannya sebagai Kapolsek Kembangan.
Pelantun Nyamuk Malam itu mengatakan sudah berpacaran hampir tiga tahun dengan pria yang kini menjadi suami selebgram Rica Andriani itu.
Baca selengkapnya: Bebizie: Hampir 3 Tahun Saya Dijanjiin Nikah kalau Dia Sudah Jadi Kapolsek
Rangkuman 3 berita artis terheboh JPNN.com pagi ini, Bebizie merasa dibohongi, Annisa Pohan sempat khawatir terjangkiti virus corona.
- 3 Berita Artis Terheboh: Sukatani Diintimidasi Sejak Juli 2024, Haji Faisal Beri Tanggapan
- 3 Berita Artis Terheboh: Fourtwnty Rehat dari Panggung Musik, Jennifer Coppen Sedih
- 3 Berita Artis terheboh: Kasus Donasi Agus Berlanjut, Masayu Bicara soal Karakter
- 3 Berita Artis Terheboh: Kabar Terkini Kasus Sukatani, Ibunda Thariq Bicara Perubahan
- 3 Berita Artis Terheboh: Ahmad Dhani Sindir Agnez Mo, Ayu Dewi Berduka
- 3 Berita Artis Terheboh: Nunung Jual Aset, Reaksi Vadel Badjideh soal Kasus Nikita