3 Berita Artis Terheboh: Hotman Sindir Istri Ferdy Sambo, Lalu Curigai Hal Ini

jpnn.com, JAKARTA - Dunia entertainment JPNN sepanjang Jumat (11/8) diramaikan dengan pernyataan Hotman Paris Hutapea soal kasus Brigadir J.
Pengacara nyentrik ini menyoroti laporan istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi soal dugaan pelecehan seksual.
Hotman lantas memberi sindiran pedas untuk Putri Candrawathi, terkait kasus dugaan pelecehan dan kematian Brigadir J.
Selain itu, penyuka berlian dan mobil mewah ini makin penasaran dengan motif Bharada E yang menembak mendiang Brigadir J.
Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkuman beritanya berikut ini:
1. Kasus Dugaan Pelecehan
Hotman mengaku penasaran lantaran istri Irjen Ferdy Sambo itu masih ngotot melanjutkan kasus tersebut.
"Kan, yang diduga pelaku almarhum, kan, sudah meninggal berarti kasus selesai," kata Hotman paris.
Rangkuman 3 berita artis terheboh pagi ini, Hotman Paris soroti kasus dugaan pelecehan istri Irjen Ferdy Sambo, lalu sindir Putri Candrawathi, ungkap dugaannya.
- 3 Berita Artis Terheboh: Sukatani Diintimidasi Sejak Juli 2024, Haji Faisal Beri Tanggapan
- 3 Berita Artis Terheboh: Fourtwnty Rehat dari Panggung Musik, Jennifer Coppen Sedih
- 3 Berita Artis terheboh: Kasus Donasi Agus Berlanjut, Masayu Bicara soal Karakter
- 3 Berita Artis Terheboh: Kabar Terkini Kasus Sukatani, Ibunda Thariq Bicara Perubahan
- 3 Berita Artis Terheboh: Ahmad Dhani Sindir Agnez Mo, Ayu Dewi Berduka
- 3 Berita Artis Terheboh: Nunung Jual Aset, Reaksi Vadel Badjideh soal Kasus Nikita