3 Berita Artis Terheboh: Jordan Fish Keluar, Ammar Zoni Stres Berat

jpnn.com, JAKARTA - Band asal Inggris, Bring Me The Horizon (BMTH) mengumumkan bahwa kibordis, Jordan Fish telah keluar.
Kabar keluarnya Jordan Fish, menjadi salah satu berita artis terheboh entertainment JPNN sepanjang Sabtu (23/12).
Sementara itu, kondisi kesehatan Ammar Zoni di tahanan diungkap oleh kuasa hukumnya, Jon Mathias.
Kemudian, Deryansha Azhary memberi penjelasan terkait kabar Denny Sumargo disebut mualaf setelah mengucap syahadat.
Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkuman beritanya berikut ini:
1. Jordan Fish Keluar dari Bring Me The Horizon
Grup yang dimotori Oliver Sykes itu kemudian menyampaikan salam perpisahan dan terima kasih untuk Jordan Fish.
Sebab, Jordan Fish sudah aktif bersama Bring Me The Horizon sejak 11 tahun lalu.
Baca selengkapnya: Jordan Fish Keluar dari Bring Me The Horizon, Apa Sebabnya?
Rangkuman 3 berita artis terheboh pagi ini, Jordan Fish keluar, kondisi kesehatan Ammar Zoni, penjelasan Deryansha Azhary soal Denny Sumargo
- 3 Berita Artis Terheboh: Windy Idol Kembali Diperiksa KPK, Ahmad Dhani Beri Tanggapan
- 3 Berita Artis Terheboh: Pablo Benua Bongkar Bayaran Lisa, Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani
- 3 Berita Artis Terheboh: Fachri Albar Ditangkap di Rumahnya, Dinar Candy Sedih
- 3 Berita Artis Terheboh: Fachri Albar Kembali Ditangkap, Paula Terpukul Sampai Menangis
- 3 Berita Artis Terheboh: Saran Hotman Paris, Paula Verhoeven Bawa Bukti
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil