3 Berita Artis Terheboh: Salim Nauderer Jawab Isu Selingkuh, Baim wong Butuh Waktu

jpnn.com, JAKARTA - Mantan kekasih Rachel Vennya, Salim Nauderer akhirnya angkat bicara terkait dugaan perselingkuhan dengan Azizah Salsha.
Pernyataan Salim, menjadi salah satu berita artis terheboh entertainment JPNN sepanjang Sabtu (12/10).
Kemudian, kuasa hukum Baim Wong, Fahmi Bachmid mengatakan, kliennya membutuhkan waktu yang panjang hingga akhirnya memutuskan untuk bercerai.
Sementara itu, musikus Ahmad Dhani membocorkan rencana pernikahan putra sulungnya dengan Maia Estianty, Al Ghazali.
Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkuman beritanya berikut ini:
1. Salim Nauderer Buka Suara
Melalui akunnya di Instagram, Salim menyampaikan permohonan maaf atas kegaduhan yang terjadi akibat gosip tersebut.
"Sebelumnya, saya memohon maaf karena pemberitaan terkait nama saya yang makin liar sehingga membuat kegaduhan publik," tulis Salim Nauderer, dikutip pada Sabtu (12/10).
Baca selengkapnya: Heboh Selingkuh dengan Azizah Salsha, Salim Nauderer Akhirnya Buka Suara
Rangkuman 3 berita artis terheboh pagi ini, Salim Nauderer jawab isu selingkuh, Baim Wong butuh waktu, tanggal pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise bocor.
- 3 Berita Artis Terheboh: Konten Willie Salim Bikin Heboh, UAS: Rendang Konspirasi
- 3 Berita Artis Terheboh: Judika Dituding Maling, Willie Salim Dilaporkan ke Polisi
- 3 Berita Artis Terheboh: Hotman Paris Diisukan Mualaf, Marshel dan Cesen Ribut
- 3 Berita Artis Terheboh: Fanny Datangi Makam Mat Solar, Ari Bias Beri Penjelasan
- 3 Berita Artis Terheboh: Fuji Mengaku Ditipu, Inara Rusli: Enggak Heran
- 3 Berita Artis Terheboh: Hubungan Ruben dan Desy Diungkap, Vidi Aldiano Cemas