3 Bocah Mencuri di Toko Modern Semarang, Begini Nasibnya
Senin, 13 Mei 2024 – 19:16 WIB

Kapolrestabes Semarang Kombes Pol. Irwan Anwar (ANTARA/I.C. Senjaya)
Menurut dia, pengungkapan berbagai kasus pencurian toko modern dapat diungkap dengan cepat.
Dia menjelaskan salah satu upaya yang susah dilakukan yakni penerapan aplikasi Libas yang dilengkapi dengan fitur "panic button".
"Sudah dilakukan kerja sama dengan berbagai toko modern untuk menerapkan 'panic button," katanya. (antara/jpnn)
Polisi memutuskan untuk tidak melanjutkan proses hukum terhadap tiga bocah yang menjadi pelaku pencurian di Toko Modern, Semarang.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Setahun Buron, Tersangka Pencurian di Ogan Ilir Akhirnya Berhasil Ditangkap
- Kamar Indekos Disatroni Maling, Jurnalis Kehilangan Rp 20 Juta
- Komplotan Maling Sikat Motor Polisi yang Parkir di Masjid, Sontoloyo
- Korban Penusukan Brutal di Semarang Bernama Pak Harto, Begini Kondisinya
- Ratusan Gangster Konvoi Blokir Jalan & Kacaukan Semarang
- Remaja 20 Tahun di Koja Jakarta Utara Bacok Maling Motor