3 Buku Kuliner Indonesia Nomine Penghargaan Bergengsi Dunia
Sabtu, 28 Mei 2016 – 18:29 WIB

Buku Selamat Makan-Let’s Cook Indonesian Food. Foto: Vox Populi for JPNN
Penghargaan ini digelar untuk memberikan pengakuan dan penghormatan bagi para penulis dan penerbit buku-buku mengenai kuliner dan kebudayaan dari seluruh dunia.
Kalangan media kerap kali membandingkan penghargaan Gourmand Awards ini dengan piala Oscars yang diberikan bagi pelaku industri film karena kemiripan suasana glamor, penuh publikasi televisi serta drama kecil bagi para nominator yang berhasil memenangkan penghargaan.
Tahun ini panitia Gourmand World Cookbook Awards menerima lebih dari 20 ribu masukan buku dari 209 negara yang berkompetisi di 92 kategori buku masak dan budaya kuliner serta 29 kategori Wine & Drinks. (jos/jpnn)
JAKARTA - Buku berjudul Selamat Makan-Let’s Cook Indonesian Food berpeluang kuat menjadi salah satu dari yang terbaik dalam Gourmand World
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 7 Cara Mudah Mengonsumsi Seledri untuk Detoks Tubuh yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Manfaat Rutin Mengonsumsi Jamu Tradisional untuk Kulit yang Bikin Kaget
- Perayaan Hari Bumi, Carla Skin Clinic Buktikan Kepedulian Terhadap Lingkungan
- Waspada, Ini 5 Bahaya Mengerikan Menggunakan Herbal Secara Langsung ke Kulit
- 3 Manfaat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Baik untuk Kesuburan Wanita
- Atasi Lonjakan Gula Darah di Pagi Hari dengan 3 Cara Alami Ini