3 Capres Beradu di UGM, Pakar: Gagasan Anies Lebih Segar, Menawarkan Kebaruan

3 Capres Beradu di UGM, Pakar: Gagasan Anies Lebih Segar, Menawarkan Kebaruan
Pengamat politik dari Universitas Padjajaran Kunto Adi Wibowo memprediksi tren peningkatan elektabilitas Anies Baswedan di Jawa Timur akan terus terjaga hingga hari pemilihan Pemilu 2024. Foto: dok pribadi for jpnn

Selain itu, Kunto menilai, bakal capres Prabowo Subianto membawa gagasan untuk melanjutkan pekerjaan Presiden Jokowi dan melanjutkan cita-citanya sejak pertama kali menjadi capres pada Pilpres 2014.

Adapun, Ganjar Pranowo, katanya, lebih membawa gagasan tentang digital yang visioner dan futuristik. 

Akan tetapi, apa yang dimaksud Ganjar dengan entrepreneur digital dan lainnya, karena seller (penjual) di marketplace juga entrepreneur digital.

"Kenapa tidak disinggung, sehingga misalnya tidak pakai marketplace dari negara lain," kata dia. (jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Ini kata pakar ilmu politik soal penampilan Anies Baswedan di acara 3 Bacapres Adu Gagasan yang digelar UGM


Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : JPNN.com

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News