3 Cara Merawat Daerah Kewanitaan, Suami Makin Cinta
Minggu, 17 Oktober 2021 – 07:22 WIB
jpnn.com, JAKARTA - MERAWAT daerah kewanitaan merupakan hal yang wajib dilakukan wanita, apalagi istri.
Daerah kewanitaan yang wangi/harum tentu membuat suami semangat berhubungan ranjang dengan Anda.
Merawat daerah kewanitaan sebenarnya tidak sulit dan Anda tidak perlu repot ke dokter.
Namun, merawat daerah kewanitaan juga membuat Anda menggunakan beberapa bahan alami.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Jangan pakai sabun wewangian
Sabun wewangian bisa mengganggu keseimbangan pH serta bakteri baik di dalam daerah kewanitaan.
Jika pakai air saja masih terasa kurang bersih, pakailah sabun yang netral.
Ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk merawat daerah kewanitaan seperti dengan mengonsumsi yoghurt.
BERITA TERKAIT
- Wanita Pengedar Narkoba di Palangka Raya Ini Terancam Hukuman Berat
- Hai Wanita, Kenali Penyebab Gangguan Menstruasi, Simak Info Penting dari IDI Ciamis
- IDI Dogiyai: Waspadai Radang Panggul, Kenali Bahaya dan Pengobatan yang Tepat
- Wanita yang Diculik Pria Bersenjata di Bandung Pulang Diantar Tukang Ojek
- RS YPK Mandiri & RSCM jadi Pedoman Baru dalam Ilmu Uroginekologi di Asia
- Kenali Penyebab Abses Payudara, Simak juga Info Pengobatannya dari IDI Kota BAA