3 Cara Mudah Menjaga Agar Kolesterol Tetap Normal
Senin, 26 Oktober 2020 – 07:42 WIB
jpnn.com, JAKARTA - JIKA Anda memiliki kolesterol tinggi, maka kamu juga berisiko lebih tinggi terkena penyakit jantung.
Namun kabar baiknya adalah, ini adalah risiko yang bisa Anda kendalikan.
Anda hanya perlu melakukan beberapa perubahan sederhana.
Apa saja itu? Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co, Senin.
1. Menerapkan pola makan sehat
Cara pertama dalam menjaga kadar zat lemak ini tetap normal adalah menerapkan pola makan yang sehat.
Salah satunya dengan menghindari makanan yang tinggi kolesterol.
Seperti makanan yang kaya akan lemak jenuh, misalnya daging merah, produk olahan susu kaya lemak, kue, biskuit, dan makanan sejenis.
Ada beberapa cara mudah yang bisa Anda lakukan untuk menjaga agar kadar kolesterol tetap normal.
BERITA TERKAIT
- 4 Tips Hadapi Stres Jelang Tahun Baru
- Mufida DPR Ingatkan Kemenkes Banyak Mendengar saat Menyusun RPMK
- Penanganan Pasien Diare dengan Syndromic Testing, Hasil Cepat & Akurat
- 4 Manfaat Madu yang Bikin Kaget, Bikin Jantung Bahagia
- APJI dan Kalbe Nutritionals Gaungkan Gaya Hidup Sehat, Berdayakan UMKM Kuliner Lokal
- 10 Makanan Ini Ampuh Turunkan Kolesterol dengan Cepat