3 Fakta Kasus Penemuan Mayat Pelajar di Tangerang, Bikin Merinding
Selasa, 07 September 2021 – 07:37 WIB

Penanganan mayat pelajar berinisial MAI (19) yang ditemukan di Taman Teluknaga, Kampung Sukabakti, Kabupaten Tangerang, Senin (6/9) pagi. Foto: Humas Polres Metro Tangerang Kota
jpnn.com, TANGERANG - Seorang pemuda ditemukan tewas di Taman Teluknaga, Kampung Sukabakti, Kabupaten Tangerang, Banten, Senin (6/9) pagi.
Kasubag Humas Polres Metro Tangerang Kota Kompol Abduk Rachim mengatakan bahwa mayat korban ditemukan oleh warga setempat pada pukul 06.00 WIB.
Selanjutnya, warga langsung melaporkan penemuan mayat tersebut ke pihak kepolisian.
Pada awalnya tidak ditemukan kartu identitas pada mayat korban.
Namun, setelah ditelusuri, polisi bisa mengungkap identitas korban.
"Korban berinisial MAI, usia 19 tahun, status pelajar, warga Teluknaga," kata Abdul dalam keterangan tertulis.
Mayat korban pun langsung dievakuasi ke rumah sakit guna ditindaklanjuti.
Berikut deretan fakta penemuan mayat pemuda tersebut:
Berikut ini 3 fakta kasus penemuan mayat pelajar di Taman Teluknaga, Kampung Sukabakti, Kabupaten Tangerang, Senin (6/9) pagi, simak selengkapnya.
BERITA TERKAIT
- Tangerang Jadi Lokasi Terpopuler, LPKR Perluas Penawaran Produk di Park Serpong
- Mayat Mr X Ditemukan Mengapung Tanpa Busana di Sungai Semarang
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Geger Penemuan Mayat Wanita di Magetan, Kondisinya Membusuk
- Berkas Kasus Pagar Laut Dilimpahkan ke Kejagung, Polisi Belum Temukan Kerugian Negara
- PIK 2 Dinilai Bisa Jadi Titik Balik Kebangkitan Ekonomi Pesisir