3 Fakta Menarik Tentang Andy /rif, Nomor 2 Bikin Kaget
Sabtu, 03 September 2022 – 00:25 WIB

Berikut tiga fakta menarik tentang Andy /rif sebelum menjadi musisi seperti saat ini. Simak nih penjelasannya. Foto : Dedi Sofian/JPNN
jpnn.com, JAKARTA - Restu Triandy atau Andi /rif merupakan seorang vokalis grup musik rock yang berdiri sejak pertengah 90-an.
Namun, sebelum berkecimpung dengan dunia musik, ternyata pria 53 tahun itu sempat terjun ke dunia lain.
Andy Rif bahkan hampir terjun yang sama sekali berbeda dengan musik.
Berikut tiga fakta menarik tentang Andy /rif sebelum menjadi musisi seperti saat ini.
1. Hampir jadi pegawai Bank Indonesia
Banyak orangtua yang menginginkan anak agar mendapat pekerjaan dengan pemasukan stabil, termasuk menjadi pegawai kantor.
Berbekal saran dari orangtua, Andy pernah ikut melamar ketika muncul lowongan pekerjaan di Bank Indonesia.
Lamarannya diterima, tetapi dia menolak kesempatan tersebut.
"Saya pikir passion saya bukan di situ," kata Andy, Selasa (30/8).
Berikut tiga fakta menarik tentang Andy /rif sebelum menjadi musisi seperti saat ini. Simak nih penjelasannya.
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Genjot Ekspor di Daerah Ini Lewat Langkah Kolaboratif dengan Berbagai Instansi
- Sejumlah Pendekar di Jalan Sok Jagoan, Ditangkap Polisi Langsung Terdiam
- Pandu Sjahrir Wakili Danantara Bahas Program 3 Juta Rumah di BI, Perannya Masih Rahasia
- BI Bakal Kucurkan Likuiditas Senilai Rp 80 Triliun Demi Program 3 Juta Rumah
- Dukung Pemberdayaan UMKM, Bea Cukai Ajak Bank Indonesia dan BSI Berkolaborasi
- Bea Cukai Bersama BI dan BSI Bersinergi dalam Pemberdayaan UMKM di Malut dan Kepri