3 Fakta Menarik Tentang Jus Pisang yang Perlu Anda Ketahui
Kamis, 01 April 2021 – 06:54 WIB

Pisang. Foto : Ricardo/JPNN.com
2. Bisa menurunkan berat badan
Pisang mengandung kalori sampai 90Kal. Nah faktor itu membuat pisang bisa menjadi menu alternatif saat diet ketat, jika ingin menurunkan berat badan.
Caranya bisa mengganti makanan utama kalian kalian dengan jus pisang, coba dan rasakan manfaatnya, setelah dilakukan secara rutin dan benar
3. Melembutkan kulit
Pisang dipercaya bisa melembabkan kulit wajah. Tidak hanya itu khasiatnya juga bisa melembutkan.
Caranya, jus pisang bisa dijadikan masker pada wajah, diamkan sampai mengering lalu bilas dengan air.
Lakukan cara itu tiga kali seminggu agar mendapatkan hasil yang diharapkan.(genpi/jpnn)
Ada beberapa fakta menarik tentang jus pisang yang perlu Anda ketahui seperti bisa melembutkan kulit.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 7 Manfaat Rutin Mengonsumsi Jamu Tradisional untuk Kulit yang Bikin Kaget
- Waspada, Ini 5 Bahaya Mengerikan Menggunakan Herbal Secara Langsung ke Kulit
- 3 Manfaat Kopi untuk Kulit yang Luar Biasa
- Asam Lambung Naik, Redakan dengan Mengonsumsi 3 Makanan Lezat Ini
- 3 Minuman yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil
- 3 Khasiat Semangka untuk Kulit yang Bikin Kaget