3 Faktor Lamanya Pemadaman Api Kebakaran Hebat Pabrik Tekstil di Bandung
Jumat, 31 Januari 2025 – 10:17 WIB

Petugas pemadam kebakaran berjibaku memadamkan api yang menghanguskan pabrik tekstil di kawasan industri Sadang - Rahayu di Kampung Sadang, Desa Rahayu, Kecamatan Margaasih, Kabupaten Bandung, Kamis (30/1/2025). Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
"Jadi, kami harus nyari jauh untuk sumber air. Seharusnya sekelas pabrik-pabrik gitu punya, bukan lagi APAR (Alat Pemadam Api Ringan), tapi hydran," jelasnya.
Ketiga, angin kencang yang berhembus. Iman menambahkan, angin yang besar membuat petugas juga kesulitan memadamkan api dan membuat kobaran api membesar juga merembet ke pabrik lainnya.
"Bagusnya setiap pabrik itu memiliki regu khusus yang telah mempelajari bagaimana pemadaman awal. Makanya seharusnya setiap pabrik bisa bekerja sama sebelumnya dengan kami untuk pembentukan regu khusus tersebut," kata dia. (mcr27/jpnn)
Petugas pemadam kebakaran baru berhasil memadamkan api yang menghanguskan pabrik tekstil setelah 13 jam.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina
BERITA TERKAIT
- Bentrokan Warga di Sukahaji, Wali Kota Farhan: Hormati Proses Hukum
- Pria di Bandung Nyaris Tewas Gara-Gara Jadi Korban Pengeroyokan Salah Sasaran
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan