3 Hal yang Harus Dilakukan Anak Saat Mengetahui Orang Tua Selingkuh

Siapa pun pihak yang selingkuh dan diselingkuhi, sebagai anak Anda harus bersikap netral.
Berpihak di salah satu kubu justru akan semakin memperkeruh masalah.
Meski sulit menahan emosi yang kian membara, beri waktu bagi kedua orang tua Anda untuk menyelesaikan masalahnya sendiri secara dewasa.
Biarkan permasalahan ini menjadi tanggung jawab mereka berdua.
3. Ajak orangtua bicara
Supaya tidak kepikiran terus, Anda bisa mengajak pihak orang tua yang kepergok selingkuh untuk berdiskusi.
Namun, pastikan emosi Anda sudah lebih stabil. Carilah waktu dan tempat yang nyaman untuk mengajak orang tua bicara empat mata.
Nah setelah itu, tetap jangan langsung menyerang atau menuduhnya sambil emosi. Selain tidak sopan, tabiat ini tidak akan memperbaiki keadaan.(genpi/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ada beberapa hal yang seorang anak bisa lakukan saat mengetahui ayah atau ibunya berselingkuh.
Redaktur & Reporter : Fany
- 3 Berita Artis Terheboh: Lisa Mariana Bicara Blak-blakan, Soal Begituan Hingga Jatah Bulanan
- Berkat Konten Digital, Selebgram Ini Mampu Belikan Rumah untuk Orang Tuanya
- Jangan Sampai Anak Kekurangan Zat Besi, Simak Penjelasan Ahli
- Sempat Dituding Selingkuh dari Tengku Dewi, Andrew Andika Yakin Bisa Setia
- Jenazah Ray Sahetapy Telah Dimakamkan, Anak: Mohon Maaf Apabila Semasa Hidup...
- Ridwan Kamil Buka Suara soal Perselingkuhan dan Punya Anak