3 Infeksi yang Bisa Menyerang Wanita Saat Sedang Menstruasi
jpnn.com, JAKARTA - MENSTRUASI atau haid merupakan hal biasa yang dialami wanita setiap bulannya.
Menstruasi atau haid adalah proses keluarnya darah dari daerah kewanitaan karena proses peluruhan dinding rahim.
Selain mengalami gejala tidak menyenangkan seperti kembung, perubahan suasana hati, dan kram, wanita tertentu mungkin rentan terkena infeksi selama siklus menstruasi.
Masalah menstruasi melukai saluran reproduksi bagian bawah tubuh sehingga kita harus waspada sebelum infeksinya bertambah parah.
Jika Anda sedang menstruasi, waspadai infeksi berikut yang bisa memengaruhi kesehatan kamu dan menimbulkan masalah.
Berikut infeksi menstruasi umum yang perlu Anda ketahui, seperti dikutip laman Pulse.ng.
1. Infeksi jamur
Infeksi jamur juga dikenal sebagai kandidiasis daerah kewanitaan adalah infeksi jamur yang disebabkan oleh jamur kandida.
Infeksi jamur terjadi ketika jumlah jamur dan bakteri yang secara alami ada di daerah kewanitaan menjadi tidak seimbang.
Ada beberapa jenis infeksi yang bisa menyerang wanita saat dia sedang menstruasi dan salah satunya tentu saja infeksi saluran kemih.
- 7 Khasiat Daun Salam, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 5 Herbal Ampuh untuk Mengatasi Infeksi Saluran Pernapasan
- 3 Manfaat Rutin Minum Beras Kencur, Bikin Penyakit Ini Ambyar
- IDI Cianjur Bagikan Informasi Pengobatan Penyakit Vulvovaginitis
- Hai Wanita, Kenali Penyebab Gangguan Menstruasi, Simak Info Penting dari IDI Ciamis
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Seledri, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat