3 Jenderal NII Disikat Polisi, Ridwan Kamil Berkata Begini
Mantan Wali Kota Bandung itu berharap penangkapan ketiga petinggi NII itu menjadi pelajaran bagi semua pihak agar tidak main-main dengan Pancasila, UUD 1945, Bhinneka Tunggal Ika, dan NKRI.
"Mudah-mudahan ini menjadi pembelajaran dan memberi efek jera," ucapnya.
Kang Emil menyatakan Pancasila sudah sangat akomodatif terhadap keberagaman di Indonesia, termasuk dalam dakwah Islam.
Dengan demikian, tak perlu lagi ada konsep-konsep di luar Pancasila.
Baca Juga: Gubernur Ansar Ungkap Sosok Brigadir ARG Pemilik 6,7 Kg Sabu-Sabu, Tak Disangka
"Saya dukung kepolisian untuk terus mencari seluas-luasnya mereka yang hendak merongrong kewibawaan Pancasila dan NKRI," kata Kang Emil. (ant/fat/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Gubernur Jabar Ridwan Kamil atau Kang Emil mengomentari penangkapan 3 jenderal NII oleh polisi. Begini kalimatnya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Puluhan Sukarelawan Pramono-Rano Deklarasi Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Kampanye Akbar
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Mesin Sukarelawan Hingga Koalisi Partai Siap Kawal Suara RIDO di Seluruh TPS
- RIDO dan Tantangan Jakarta, Menjawab Kritik atas Program Inovatif
- Bingkisan Doa dari Ratusan Anak Yatim untuk Ridwan Kamil-Suswono di Hari Terakhir Kampanye